Antispasi Tawuran, Polsek Kalideres Amankan Puluhan Pelajar


Peristiwa | Rabu 04-10-2023, 10:59 WIB

Jakarta Barat - Polsek Kalideres Jakarta Barat Mengamankan sejumlah pelajar yang kedapatan saat sedang menaiki 1 unit mobil truk saat melintas di jl Daan Mogot baru km 15 Kalideres Jakarta Barat, Senin, 2/10/2023.Mereka diamankan saat petugas melakukan pengamanan arus balik unras buruh.Kapolsek Kalideres Polres Metro Jakarta Barat Kompol Abdul Jana mengatakan, mereka (pelajar) kami amankan untuk mengantisipasi kemungkinan terjadinya benturan antar sesama pelajarPetugas yang mengamankan pun

Selengkapnya

Camat Nobar G. 30 S-PKI Bersama Karang Taruna Siabu dan Warga


Peristiwa | Selasa 03-10-2023, 22:25 WIB

Madina - Nonton bareng (nobar) film dokumenter Gerakan 30 September Partai komunis Indonesia ( G. 30 S-PKI) yang dihadiri berbagai unsur sangat antusias. Ditengah-tengah acara ada kuis berhadiah menarik untuk para penonton.Acara yang dihadiri oleh Forkopincam, Camat Kecamatan Siabu Syukur Soripada, Kapolsek Kecamatan Siabu AKP J Nasution, dan Ramil Siabu Marahotma Nasution , presiden ikatan pemuda Mandailing ( IPM ) Tan Gojali serta Para penonton dari berbagai daerah sekitar kecamatan Siabu.

Selengkapnya

GMNI Malang Gelar Aksi 1 Tahun Tragedi Kanjuruhan: Negara Abai, Keadilan Terbengkalai


Peristiwa | Selasa 03-10-2023, 12:17 WIB

Kota Malang - Satu tahun sudah tragedi berdarah di Stadion Kanjuruhan terjadi. Namun berbagai perjuangan seakan belum mendapatkan hasil yang setimpal.“Jangankan berbicara tentang kepastian hukum bagi korban, keadilan hukuman bagi pelaku saja belum dilaksanakan,” ujar Kepala Bidang Kebijakan Publik, Agitasi dan Propaganda DPC GMNI Malang, Yohanes Bhoka Pega Dalam momen tersebut, Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Cabang Malang memang menggelar aksi di depan Balai Kota

Selengkapnya

Polres Madina Amankan Warga Pekanbaru Dari Amukan Massa


Peristiwa | Senin 02-10-2023, 13:42 WIB

Madina - Seorang Pria berinisial RW (45) warga Pekanbaru berhasil diamankan Pihak kepolisian Polsek Siabu di bantu Koramil 12/Siabu dari Amukan Massa Warga Malintang julu, Kecamatan Bukit Malintang Kabupaten Mandailing Natal, Provinsi Sumatera Utara, Minggu (01/10/2023) malam.RW yang diketahui asli Warga medan ini diamankan pihak keamanan dari Polsek Siabu dan Koramil Siabu dari amukan massa karena di duga  telah memeras dan memakan harta anak yatim sebanyak ratusan juta rupiah.Massa yang

Selengkapnya

Kesal Kekasihnya di Ejek, Berunjung Berkelahi dan Putus Jari


Peristiwa | Sabtu 30-09-2023, 21:35 WIB

Jakarta Barat - Kesal lantaran kekasihnya diejek membuat pelaku berinisial SBN (34) menjadi gelap mata hingga tega menyabet korban berinisial JT (56) dengan parang hingga korban mengalami luka-luka dan bahkan jempol (ibu jari) kanan korban terputusKejadian tersebut terjadi di depan hotel dikawasan pinangsia tamansari jakarta baratAkibat serangan brutal tersebut, korban mengalami luka-luka serius, termasuk luka robek pada perut dan dada kiri, luka lecet pada punggung kiri, serta luka robek pada

Selengkapnya

Asis Emba Akan Tempuh Jalur Hukum Terkait Lahan Orang Tuanya yang Disanggah Oknum Karang Taruna.


Peristiwa | Jumat 29-09-2023, 14:41 WIB

Makasar - Terkait pemberitaan pada tanggal 23/08/2023, yang mencatut nama Kepala Kecamatan Tamalate, H.Emil Yudianto Tajuddin,SE.M.Si,  yang membeli lahan milik orang tua Asis Emba, namun  pihak Kecamatan Tamalate dalam hal ini Kasi Pemerintahan menganggap Rincik milik Asis Emba tidak terdaftar.Sementara Rincik tersebut telah beberapa kali di renvoi dan Asis Emba selaku kuasa ahli waris dari Almarhum Baso Mangngaliki telah melakukan prosedur untuk melakukan penguasaan Lahan termasuk

Selengkapnya

Siswa SMP di Sergai Tewas Tenggelam di Kolam Renang Pondok Kencana


Peristiwa | Kamis 28-09-2023, 12:43 WIB

Tebing Tinggi - Seorang siswa SMPN 1 Kecamatan Tebing Tinggi, Kabupaten Serdang Bedagai tewas tenggelam di kolam renang Pondok Kencana Jalan Soekarno Hatta Kel. Tambangan Hulu Kec. Padang Hilir, Kota Tebing Tinggi, Selasa (26/09/2023) pukul 13.50 Wib.Korban siswa SMP tersebut inisial IR, (12) Alamat Dusun. XIII Kampung Banten, Desa Paya Lombang Kec. Tebing Tinggi Kab. Serdang Bedagai (Sergai) tewas meninggal dunia lantaran diduga tidak bisa berenang saat mengikuti kegiatan ekstrakurikuler.Kasi

Selengkapnya

Saluran Irigasi yang Dikerjakan PT Jakon di Penyambungan Makan Korban


Peristiwa | Rabu 27-09-2023, 01:41 WIB

Mandailing Natal - Seorang anak perempuan bernama Aini Safitri (12) terjatuh di saluran parit irigasi yang dikerjakan PT Jaya Konstruksi (Jakon) di Pasar Lama Kecamatan Panyabungan Kota Kabupaten Mandailing Natal (Madina). Selasa (26/9/2023) malam.Anak perempuan tersebut terjatuh saat berjalan kaki ke dalam parit akibat lubang bekas galian tak tertutup, serta tidak ada rambu rambu pengamanan di lokasi yang dikerjakan Jakon itu.Saat ini korban sudah dirawat di ruangan di Instalasi Gawat Darurat

Selengkapnya

PT Sumatera Ruang Lestari Diduga Serobot Lahan Warga Desa Mumpa Kabupaten Indragiri Hilir Riau


Peristiwa | Selasa 26-09-2023, 15:23 WIB

Tembilahan - Masyarakat Desa Mumpa Kecamatan Tempuling didampingi tokoh masyarakat dan tokoh adat, datangi kantor ATR/BPN dan kantor UPT KPH MANDAH tembilahan Inhil, tanyakan kejelasan tanah kebun mereka yang sedang di serobot PT Sumatera Ruang Lestari, Warga masyarakat mumpa juga berencana akan segera datangi kantor DLHK provinsi untuk pertanyaan kejelasan nasib tanah yang sejak 1994 mereka garap.Warga komentari pelayanan ATR/BPN yang kurang memuaskan, dalam menyambut kedatangan warga, Senin

Selengkapnya

Kabel Semrawut di Jalanan Kabupaten Bandung, PLN dan Telkom Saling Lempar Tanggungjawab.


Peristiwa | Jumat 22-09-2023, 22:14 WIB

Bandung - Pemandangan yang cukup menarik perhatian ketika kita berjalan menelusuri sepanjang jl Majalaya - Rancaekek, kabel semrawut disepanjang jalan menjadi pemandangan yang tak asing lagi.Disisi kiri dan kanan jalan terlihat kabel yang acak-acakan tak beraturan, bahkan ada yang menjulur sampai ke Tanah. Entah itu kabel PLN atau TELKOM, ketika kami konfirmasi kedua pihak pun terkesan saling lempar tanggungjawab.Sindhung, salah satu staff bagian teknis PLN Cab Majalaya ketika kami konfirmasi

Selengkapnya

DPN LSM Formapera Nilai Kegiatan Bimtek Kepala Desa Se Kabupaten Padang Lawas Hambur-hamburkan Dana Desa


Peristiwa | Jumat 22-09-2023, 20:10 WIB

Medan -  Diduga sumber ajang bancaan mencari ke untungan ,   DPN LSM formapera  Sumut  akan laporkan kegiatan bimbingan teknik  ( Bimtek ) desa se kabupaten Padang lawas ke komisi pemberantasan korupsi hal ini di ungkapkan sekjen DPN  LSM  formapera  Bambang Syahputra  di salah satu cafe kota Medan Jumat  22/9 /2023Menurut sekjen formapera Bambang  Syahputra saat melakukan konferensi pers  dengan awak media , bimbingan teknik (

Selengkapnya

Dugaan Pungli Oknum Camat Barombong Serikat Pejuang Rakyat Melakukan Aksi Demonstrasi di Kantor Bupati Gowa


Peristiwa | Kamis 21-09-2023, 11:06 WIB

Gowa - Serikat Pejuang Rakyat (SPR) melakukan aksi unjuk rasa di depan Kantor Bupati Gowa dan Kantor DPRD Gowa, Rabu (20/9/2023).SPR unjuk rasa terkait dugaan adanya tindakan pungli dan penyelewangan jabatan yang diduga dilakukan oleh oknum Camat Barombong. "Sebelumnya, ada masyarakat Barombong berinisal Y yang hendak mengurus surat keterangan tanah dan surat keterangan tanah tidak sengketa, namun pada proses pembuatanya terdapat kesulitan mendapatkan tanda tangan Camat Barombong, dan sangat

Selengkapnya

Supir Mobil Box Indomaret Hantam Betor Berpenumpang Seorang Nenek Masuk RSUD Adam Malik


Peristiwa | Kamis 21-09-2023, 03:16 WIB

Medan -  Warga jalan Bunga Rinte Kelurahan Simpang Selayang, Kecamatan Medan Tuntungan, dikejutkan saat terjadi laka lantas antara mobil box pengantar barang Indomaret dengan plat nomor BK 9997 kontra dengan pengendara becak bermotor (Betor) tepatnya di depan Indomaret , pada Selasa siang.(19/9/2023).Menurut informasi pengakuan warga bernama M. Zai saat dikonfirmasi, ia mengatakan kejadian naas tersebut sekitar pukul 11.00 WIB, saat itu mobil box pengantar barang Indomaret dengan plat BK

Selengkapnya

Koordinator bidang Tindak Pidana Khusus Kejari Riau Memimpin Prosesi Pelepasan Jenazah Alm M Ali Tuharea.


Peristiwa | Rabu 20-09-2023, 16:22 WIB

Pekanbaru - Koordinator bidang Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi Riau Fauzy Marasabessy, S.H, M.H memimpin Prosesi Pelepasan Jenazah Almarhum M. Ali Tuharea (Staff bidang Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi Riau) yang diikuti oleh para pegawai Kejaksaan Tinggi Riau.Pelepasan jenazah almarhum M.Ali Tuharea pada hari Rabu tanggal 20 September 2023 sekira pukul 10.00 WIB di Komplek Kejaksaan Tinggi Riau rumah duka.Dalam prosesi pelepasan Jenazah tersebut,  dibacakan daftar riwayat hidup

Selengkapnya

Babinsa Imbau Warga Periksa Hewan Ternak Mati Mendadak Antisipasi Antraks


Peristiwa | Rabu 20-09-2023, 11:27 WIB

Sragen - Penemuan kasus antraks di Gunungkidul Yogyakarta jadi kewaspadaan tersendiri.  Pelda Suwardi Babinsa Ds.Majenang Koramil 13/Sukodono Dim 0725/Sragen bersama Iptu Mujiyanto, SH Kapolsek Sukodono, Dinas Ketahanan Pangan Pertanian dan Perikanan Kab.Sragen menindak lanjuti laporan warga terkait  Kematian hewan ternak Sapi milik Bapak Sutrisno di Dk.Sekulak RT.12 Ds. Majenang Kec Sukodono, Rabu ( 20/09/2023 )Pelda Suwardi  menjelaskan bahwa penyakit yang kini bisa menyerang

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Dandim Apresiasi Prajurit yang Melaksanakan Purna Tugas
02 PPI Sumut, Detektif Monitor dan P.BKMAD Berkolaborasi Membangun Kesejahteraan dan Meluruskan Sejarah Melayu Deli
03 LSM Garda Timur Indonesia Memperkuat Sinergitas dengan Deninteldam XIII/Mdk
04 Hendrik Pakpahan, S.H Mengapresiasi Kinerja Penyidik Polrestabes Medan
05 Plt Kajari SBB dan Jajaran Ikuti Kunjungan Kerja Virtual Jaksa Agung RI
06 Berantas Halinar, Rutan Rengat Konsisten Gelar Razia Blok Hunian
07 AMSB Desak Pemerintah Buton Selatan Tuntaskan Krisis Listrik dan Aktivitas Alat Barat di Pulau Siompu
08 Dana Hibah 150 Juta Karang Taruna Kabupaten Mandailing Natal Dipertanyakan
09 Tim Itwasum Polri Bertolak ke Kapolres Tebing Tinggi dalam Rangka Pengawasan Ops Ketupat Toba 2025
10 Bamsoet Ajak Perkuat Persatuan dan Kesatuan Bangsa di Tengah Tantangan Global
11 Babinsa Gotong Royong Bangun Talud, Permudah Akses Petani Menuju Sawah
12 Kemendagri Terima Penghargaan dari Ombudsman RI
13 Polres Tebing Tinggi Tindaklanjuti Pengaduan Masyarakat Terkait Peredaaran Narkoba di Kelurahan Teluk Karang
14 HMI Soroti Realitas Kemiskinan dan IPM Kabupaten Buton Utara Tahun 2024/2025
15 Danramil Sawit Dampingi Bulog ke CV.Mitra Tani
16 Pemerintah Instruksikan Kepala Daerah Baru Segera Susun RPJMD dan Renstra
17 Berinteraksi Langsung dengan Masyarakat Satgas Yonif 641/Bru Pos Bolakme Melaksanakan Anjangsana
18 Polres Madina Jadwalkan Pemanggilan Kasus Penipuan Jasa Pengiriman
19 Aksi Deklarasi Gerak Misi Cabang Pinrang, Ishaq : Kami akan Kawal Aspirasi dan Isu-Isu Daerah di PinrangĀ 
20 Saksi Mendengar Suara Rintihan Minta Tolong dari Kamar Korban
21 Gegara Nyalakan Mancis Disaat Isi BBM, 2 Rumah dan 1 Unit Septor Terbakar di Tebing Tinggi
22 Kasad: Jadikan Momentum Idul Fitri untuk Bekerja dan Mengabdi Lebih Baik Lagi
 
 
Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
© zoinnews.com