Kapolda Bengkulu Salurkan Paket Sembako untuk Masyarakat Kepada Masyarakat Kurang Mampu


Otonomi | Jumat 05-04-2024, 08:39 WIB

Bengkulu Utara - Kapolda Bengkulu Irjen Pol Drs Armed Wijaya, M.H. melaksanakan kegiatan pemberian bantuan sosial kepada Masyarakat yang kurang mampu di Kabupaten Bengkulu Utara dengan tema "Bulan Bakti Ramadhan". Dalam kegiatan ini, Kapolda Bengkulu di dampingi rombongan dari Polda Bengkulu diantaranya, Dir Intelkam Kombes Pol Decky Hendarsono,S.Ik,M.Si, Dansat Brimob Kombes Pol Muhammad Fachri,M.Si, Kabid Propam Kombes Pol Azis Safiri, S.Ik, Kabid Humas Kombes Pol Anuardi,S.Ik, Kabid TIK

Selengkapnya

Pererat Tali Silaturahmi, Keluarga Besar Polres Tebing Tinggi Laksanakan Buka Puasa Bersama


Otonomi | Jumat 05-04-2024, 08:21 WIB

Tebing Tinggi - Mempererat tali silaturahmi antar personel, keluarga besar Polres Tebing Tinggi melaksanakan kegiatan buka puasa bersama dengan pengurus Bhayangkari Cabang Tebing Tinggi, bertempat di lapangan apel Mapolres Tebing Tinggi, Kamis (04/04/24). Kegiatan buka puasa bersama ini dipimpin langsung oleh Kapolres Tebing Tinggi AKBP Andreas Tampubolon mengusung tema "Tebarkan Kebahagiaan Dengan Silaturahmi Untuk Meraih Berkah Ramadhan".Tampak hadir dalam kegiatan Wakapolres Kompol Asrul

Selengkapnya

Bupati H Sukiman Buka Musrenbang RKPD Rohul Tahun 2025, Persentase Kemiskinan Menurun Menjadi 9,72% di Tahun 2023,


Otonomi | Jumat 05-04-2024, 08:11 WIB

Rohul - Bupati Rokan Hulu (Rohul) H Sukiman secara resmi  membuka Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang)  RKPD Kabupaten Rohul Tahun  2025,  sekaligus melhounching program Berzikir  (Berkah Zakat  dan Infak untuk Fakir.Kegiatan itu, digelar di Hall Masjid Agung Islam Center, Rabu 3 Maret 2024,  dihadiri Ketua DPRD Provinsi Riau atau yang mewakili,  Kepala Bappedalitbang Provinsi Riau atau yang mewakili,  Balai Penjaminan Mutu Pendidikan 

Selengkapnya

Membangun Desa Bersama Warga, Babinsa Kerja Bakti Pengecoran Jalan


Otonomi | Jumat 05-04-2024, 07:17 WIB

Sragen - Kebersamaan dan kedekatan Babinsa bersama masyarakat di wilayah binaannya, ditunjukan oleh Serda Tri Hartono Babinsa Bumiaji Anggota Koramil 06 /Gondang Kodim 0725/Sragen bersama masyarakat binaan Desa Bumiaji, dalam melaksanakan kerja bakti pengecoran jalan di dukuh Pundunggede RT 24 Ds. Bumiaji Kecamatan Gondang, Kamis (04/04/2024 ).Sebagai seorang Babinsa harus mampu menjadi penggerak dan menjadi teladan bagi masyarakat dalam melaksanakan gotong royong di setiap kegiatan di wilayah.

Selengkapnya

Jelang Lebaran Idul Fitri 1445 H, Kapolres Sergai Cek Pos Pam dan Yan


Otonomi | Kamis 04-04-2024, 22:48 WIB

Sergai - Kapolres Serdang Bedagai (Sergai), AKBP Oxy Yudha Pratesta, S.I.K melakukan pengecekan Pos Pengamanan (Pam) dan Pos Pelayanan (Yan) Lebaran Idulfitri 1445 H, Rabu (4/4/2024).Didampingi Kabag Ops Kompol LS Siregar, Kasat Lantas AKP Andita Sitepu, dan Kasat Intelkam AKP Siswoyo, Kapolres Sergai melakukan pengecekan di Pos Pam l IV Simpang  Pantai Kelang l, Pos Pam I Simpang Tiga Perbaungan, Pos Yan rest area A, Pos Pam II Kotapari Pantaicermin, dan Pos Yan rest area B.Disetiap Pos

Selengkapnya

Pimpin Apel Pemberangkatan Cuti Lebaran, Dandim 1409/Gowa Tekankan Faktor Keamanan


Otonomi | Kamis 04-04-2024, 20:54 WIB

Gowa - Dalam rangka menyambut hari raya Idul Fitri 1445 H tahun 2024, Komandan Kodim 1409/Gowa, Letkol Inf Muhamad Isnaeni Natsi, S.I.P. pimpin pelaksanaan apel pemberangkatan cuti lebaran bagi personil TNI dan PNS Kodim 1409/Gowa Gelombang Pertama bertempat di Lapangan Apel Makodim 1409/Gowa Jl. Sultan Hasanuddin Kel. Pandang - Pandang Kecamatan Somba Opu Kabupaten Gowa, Kamis 04/04/2024Apel yang diikuti oleh seluruh prajurit dan PNS Kodim 1409/Gowa tersebut dilaksanakan dalam rangka mengecek

Selengkapnya

Polres Tebing Tinggi Gelar Upacara Pemakaman Aggota Purnawirawan Polri


Otonomi | Kamis 04-04-2024, 20:24 WIB

Tebing Tinggi - Jajaran Polres Tebing Tinggi menggelar upacara persemayaman dan pemakaman secara Dinas Kepolisian untuk Almarhum Aiptu (Purnawirawan) Katiman Sinaga dengan jabatan terakhir Ba Polsek Padang Hulu Polres Tebing Tinggi, Kamis (4/4/2024).Kasi Humas Polres Tebing Tinggi AKP Agus Arianto menjelaskan upacara persemayaman jenazah Almarhum dilaksanakan di rumah duka Jalan Danau Laut Tawar Lk.IV Kelurahan Lubuk Raya Kecamatan Padang Hulu Kota Tebing Tinggi, sementara untuk upacara

Selengkapnya

Forkopimda Boyolali Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Candi


Otonomi | Kamis 04-04-2024, 19:10 WIB

Boyolali - Komandan Kodim 0724/Boyolali Letkol Inf Wiweko Wulang Widodo, S Pd M Han menghadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Candi dalam rangka Pengamanan Idul Fitri 1445 H Tahun 2024 di wilayah Hukum Polres Boyolali yang bertempat di halaman Mapolres Boyolali . Jl. Solo - Semarang Desa Ngadirejo Kecamatan Mojosongo Kabupaten Boyolali, Dalam sambutannya Kapolres Boyolali AKBP Petrus P. Silalahi, S.H., S.I.K., M.H.,  menyampaikan, peserta apel gelar pasukan operasi kepolisian terpusat

Selengkapnya

Dirjen Dukcapil Ajak Masyarakat Kabupaten Bogor Rame-Rame Aktivasi IKD


Otonomi | Kamis 04-04-2024, 19:00 WIB

Cibinong - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor terus mendorong warganya untuk membuat Identitas Kependudukan Digital (IKD). Untuk meningkatkan kepemilikan IKD, Pemkab Bogor menggelar Gebyar Administrasi Kependudukan (Adminduk) Tahun 2024 di Gedung Laga Satria, Pakansari Cibinong, Perhelatan ini disambut antusias masyarakat. Tampak ribuan masyarakat memadati lokasi acara yang dihadiri Dirjen Dukcapil Kemendagri Teguh Setyabudi, Penjabat Bupati Bogor Asmawa Tosepu, Direktur Dafdukcapil AS

Selengkapnya

Dandim 0726/Sukoharjo dan Kapolres Bersama Pegiat Sosial Bagikan Ribuan Takjil


Otonomi | Kamis 04-04-2024, 18:49 WIB

Sukoharjo - Dandim 0726/Sukoharjo Letkol Czi Slamet Riyadi, S.E bersama Kapolres, komunitas PSC, Favehotel Solobaru dan manahan dalam moment ramadhan kali ini kembali menggelar agenda Takjil On The Road di bundaran solobaru kecamatan grogol, sukoharjo, Rabu (3/4/2024). Selain perwakilan dari pegiat sosial dan pegiat medsos,  Dandim 0726 Sukoharjo dan Kapolres  bersama turut membagikan Takjil, kegiatan yang sudah ke empat kalinya berlangsung di bundaran solobaru.Dalam kegiatan ini

Selengkapnya

SPBU Bendul Sukatani Diduga Gunakan Jasa Teknisi Tidak Berlisensi


Otonomi | Kamis 04-04-2024, 17:24 WIB

Purwakarta - SPBU yang berlokasi di Bendul Sukatani, dengan nomor 34.41101, DIDUGA gunakan jasa teknisi yang tak berlisensi untuk perbaikan mesin (dispenser)nya. Pasalnya, ketika dikonfirmasi oleh awak media, pengakuan pengawas SPBU, Asep, untuk perbaikan biasa hanya dikerjakan oleh teknisi umum saja. Namun jika perbaikan menyangkut TERA atau alat ukur, pihak SPBU biasanya memanggil pihak dinas Meteorologi. Padahal, menurut UU RI no. 2 tahun 1981, Undang-Undang Meteorologi Legal (UUML) PASAL

Selengkapnya

Babinsa Nogosari Aplikasikan Sabta Marga di Wilayah Binaan


Otonomi | Kamis 04-04-2024, 16:44 WIB

Boyolali - Upaya mengatasi kesulitan rakyat dan membangun kerjasama antara masyarakat dengan TNI dilaksanakan oleh Babinsa Koramil 13/Nogosari Kodim 0724/Boyolali Koptu M Khabib dengan ikut gotong royong membantu warga binaannya membuat jembatan akses menuju Rumah tempat tinggalnya di Desa Keyongan Kecamatan Nogosari Kabupaten Boyolali, (04/04/2024).Gotong royong yang dilakukan oleh Babinsa Koptu M Khabib merupakan bentuk kepedulian dan bagian dari upaya mengatasi kesulitan warga binaannya.

Selengkapnya

Kapolres Tabanan Cek Pos Pelayanan Selabih Ops Ketupat Agung 2024


Otonomi | Kamis 04-04-2024, 16:01 WIB

Tabanan - Kapolres Tabanan mengecek langsung kesiapan Pos Pelayanan (Posyan) Selabih, Operasi Ketupat Agung 2024 dalam rangka pengamanan hari raya Idul Fitri 1445 H.Pengecekan dilakukan pada Kamis (4/4/2024)  dimana kemarin Kapolres Tabanan mengawali dengan pengecekan di Pospam Mesjid Al Huda Kediri dan Pos Pam Tanah Lot. Turut mendampingi Kapolres Tabanan saat pengecekan Pos Pelayanan Selabih antara lain, Kabag Ops Res Tabanan, Kasat Lantas Res Tabanan, Kasat Samapta Res Tabanan, Kapolsek

Selengkapnya

Pos Oelbinose Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Berikan Bantuan Tenaga Pendidik Tambahan


Otonomi | Kamis 04-04-2024, 15:34 WIB

Oelbinose, NTT - Berusaha bangkitkan semangat generasi Muda, Pos Oelbinose Satgas Yonkav 6/Naga Karimata berikan bantuan dalam usahanya meningkatkan kualitas pendidikan di SDN Oelbinose yang ada di Desa Oelbinose, Kec.Mutis, Kab.TTU, Prov.NTT (4/4/24).Daerah Perbatasan terdapat banyak sekolah yang memiliki kekurangan, salah satunya dalam Tenaga Pendidik. Menyikapi hal ini, Danpos Oelbinose Letda Kav Rizky Prayogo ingin ikut serta dalam membantu mencerdaskan anak bangsa. Hal ini dirasa sangat

Selengkapnya

Sambut Pemudik, Dandim 0726/Sukoharjo dan Kapolres Bersama Pegiat Sosial Bagikan Ribuan Tajil


Otonomi | Kamis 04-04-2024, 12:03 WIB

Sukoharjo - Dandim 0726/Sukoharjo Letkol Czi Slamet Riyadi, S.E bersama Kapolres, komunitas PSC, Favehotel Solobaru dan manahan dalam moment ramadhan kali ini kembali menggelar agenda Tajil On The Road di bundaran solobaru kecamatan grogol, sukoharjo, Rabu (3/4/2024). Selain perwakilan dari pegiat sosial dan pegiat medsos,  Dandim 0726 Sukoharjo dan Kapolres  bersama turut membagikan Tajil, kegiatan yang sudah ke empat kalinya berlangsung di bundaran solobaru.Dalam kegiatan ini

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Laksanakan Pelayanan Kesehatan Keliling di Desa Natemnanu
02 Kejati Maluku Launcing Aplikasi BILANG - BETA dalam Peningkatan Pelayanan Terhadap Pengamanan Proyek Strategis
03 Kasat Lantas Polres Lingga, Kembali Sosialisasi dan Edukasi Pengaturan Jalan Lalulintas di depan SMPN 1 Singkep
04 Solidaritas Kebangsaan RI Apresiasi Kinerja Polda Sumut, Gercep Amankan Pelaku 'RE' Atas Dugaan Penistaan Agama
05 Pangdam XII/Tpr Buka Taklimat Awal Pengawasan Audit Kinerja Itjenad TA 2024
06 Mendagri Serukan Optimisme Wujudkan Indonesia Emas 2045 pada Acara Temu Karya Nasional
07 Ngeri! Harus Ada Rekomendasi Polsi untuk Konfirmasi Bimtek Guru dan Kasek Se-Madina di Hotel Antares
08 Semangat dan Suka Cita, Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonzipur 5/ABW Laksanakan Panen Raya
09 Polres Jakbar Amankan Pelaku Judi Online dengan Omzet Bulanan Mencapai 60 Juta di Jakarta Barat
10 FORMADES Sulawesi Tenggara Desak Pemeriksaan Penyaluran Dana di Desa Pola, Kecamatan Pasir Putih, Kabupaten Muna
11 Jelang Pilkada Bimtek Guru dan Kasek Se-Madina Digelar di Medan, Panitia Bungkam
12 Kejati Maluku Launcing Aplikasi Lapor Beta Terkait Dugaan Tipikor
13 AKP Osben Samosir Minta ASN Jaga Netralitas Sesuai Aturan yang Berlaku di Pilkada Serentak
14 Wujudkan Zona Integritas, Kejati Maluku Launching Program Beta Adhyaksa
15 Pelaku UMKM Lokal Tuai Untung dari Pelaksanaan Peparnas XVII
16 Babinsa Pengkok dan Petani Bersatu, Cabut Gulma untuk Hasil Panen yang Melimpah
17 Hananto : Jika Terbukti Asusila, Agil Akbar Bisa Diberhentikan dari Bawaslu Surabaya
18 Disebut Membekingi Mafia BBM Tanpa Bukti, Kapolsek Tambusai Utara Merasa Nama Baiknya Dicemarkan
19 Sosialisasi Garpu Perak untuk Meminimalisir Kekerasan Perempuan & Anak
20 Pembentukan KPPS Pilkada 2024, KPU Pasaman Gelar Rakor Penguatan Kelembagaan Bersama PPK dan PPS
21 Kemendagri Tekankan Pentingnya Harmonisasi Kebijakan Pusat dan Daerah
22 Kritik dan Masukan Momentum Pilkada Serentak 2024
 
 
Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
© zoinnews.com