Ketua DPD LSM Trisakti Madina Soroti Kegiatan Pelatihan Hidroponik


Otonomi | Kamis 01-08-2024, 23:49 WIB

Panyabungan, Madina - Pelatihan Kegiatan Life Skill Hidroponik yang dilaksanakan  di Aula Hotel Rindang, Kabupaten Mandailing Natal (Madina), Provinsi Sumatra Utara menuai kontroversi dari Lembaga Swadaya Masyakat (LSM) Trisakti, Kamis (01/08/2024).Kegiatan Life Skill dilaksanakan di Aula Hotel rindang yang diikuti kurang lebih 300 orang peserta dari dua kecamatan yaitu kecamatan Panyabungan Selatan dan Panyabungan Barat.Kegiatan life skill melibatkan Icon Traning Center sebagai Lembaga

Selengkapnya

Agustus Tiba, Kepala Desa Pastap Julu Bahagia Lubis Ajak Warganya Pasang Bendera dan Kirim Doa


Otonomi | Kamis 01-08-2024, 23:00 WIB

Tambangan, Madina - Dalam menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-79, warga  Pastap Julu Kecamatan Tambangan Kabupaten Mandailing Natal tampak beda dengan bulan-bulan sebelumnya kerena antusias menyambut bulan Agustus dengan  mengibarkan bendera merah-putih selama satu bulan penuh.Hal ini dihimbau oleh Kepala Desa Pastap Julu Bahagia Lubis  untuk memyemarakkan perayaan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke- 79 yang kali ini memiliki jargon "Nusantara

Selengkapnya

Dandim Boyolali Pimpin Upacara Purna Tugas Empat Personilnya


Otonomi | Kamis 01-08-2024, 20:12 WIB

Boyolali - Dandim 0724/Boyolali Letkol Inf Wiweko Wulang Widodo, S Pd M Han memimpin upacara Wisuda Purna Tugas 4 (empat) anggotanya yang memasuki masa pensiun dari dinas militer yang bertempat di Aula Makodim 0724/Boyolali Jl. Padanaran Desa Tegalmulyo Kecamatan Mojosongo Kabupaten Boyolali, Kamis (01/08/2024).Hari ini, secara resmi kita akan melepas prajurit terbaik kita Mayor Inf Warisno beserta 3 orang karena masa dinasnya yang sudah berakhir. Atas nama Satuan dan seluruh anggota Kodim,

Selengkapnya

Ketua Umum Pikori BP Batam dan Ketua JarNas Anti TPPO Sepakat Lawan Perdagangan Orang di Kepri


Otonomi | Kamis 01-08-2024, 19:57 WIB

Batam - Ketua Umum Pikori BP Batam, Marlin Agustina Rudi hadiri pertemuan dengan Ketua Jaringan Nasional Anti Tindak Pidana Perdagangan Orang (JarNas TPPO), Rahayu Saraswati dan rombongan pada Rabu (31/7/2024) di Kelong Baba Seafood Restaurant.Rahayu Saraswati yang didampingi Romo Paschal serta para aktivis dari seluruh Indonesia dalam pertemuan ini turut membahas berbagai issue mengenai tindak pidana perdagangan orang serta berbagai upaya pencegahannya."Terima kasih kepada JarNas Anti TPPO

Selengkapnya

Satgas Yonif 323 dan Puskesmas Sinak Bersama Melaksanakan Imunisasi Polio


Otonomi | Kamis 01-08-2024, 19:30 WIB

Sinak - Penyakit polio masih menjadi ancaman serius bagi kesehatan masyarakat, terutama di daerah pedalaman, untuk menanggulangi penyebaran virus tersebut, Satgas Yonif 323 Buaya Putih Pos Sinak bekerjasama dengan Puskesmas Sinak menyelenggarakan kegiatan imunisasi polio gratis di Puskesmas Sinak, Distrik Sinak, Kabupaten Puncak, Papua Tengah, Kamis (01/08/2024).Kegiatan imunisasi ini merupakan bagian dari langkah proaktif Satgas Yonif 323 Buaya Putih dalam memerangi Virus Polio, Dengan

Selengkapnya

Wujud Dukung Pilkada Damai 2024, PERMATA GBKP Ajak Masyarakat Tolak Ujaran Kebencian


Otonomi | Kamis 01-08-2024, 12:42 WIB

Medan - Menyongsong Pilkada Serentak 2024, Ketua Umum Pengurus Pusat PERMATA Gereja Batak Karo Protestan (GBKP) Rezki Restu Sinuraya, mengajak pemuda pemudi GBKP agar turut berperan mencegah hoaks, politik identitas dan black campaign terkait pemilu.Pesan itu disampaikan Rezki Restu Sinuraya dalam diskusi yang diinisiasi PERMATA GBKP di Youth Center PERMATA GBKP Jalan Parang IV, Kwala Bekala, Kecamatan Medan Johor, Kota Medan, Senin (28/07/2024) pukul 16.00 WIB. Diskusi yang bertema ‘Mari

Selengkapnya

Kepedulian Babinsa Ajak Masyarakat, Gotong Royong Bersihkan Saluran Air dari Sampah


Otonomi | Kamis 01-08-2024, 09:21 WIB

Gowa - Sebagai upaya untuk menjalankan pola hidup bersih dan sehat, Babinsa Koramil 01 Somba Opu Kodim 1409/Gowa Koptu Ali Imran melaksanakan Karya Bakti dengan sasaran membersihkan sampah sampah yang berada di saluran air.Kegiatan karya bakti tersebut dilaksanakan di Kelurahan Kalegowa Kec. Somba Opu Kab. Gowa bergotong royong bersama Masyarakat, Kamis (01/8/2024).“Pentingnya kita menjalankan pola hidup bersih dan sehat salah satunya jaga kebersihan dari sampah yang ada di sekitar kita,

Selengkapnya

Jelang Pilkada, Polresta Sidoarjo Gelar Curhat Kamtibmas di Gedangan


Otonomi | Kamis 01-08-2024, 08:52 WIB

Sidoarjo - Wujudkan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, terutama menjelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Sidoarjo, Polresta Sidoarjo keliling ke wilayah kecamatan untuk bertatap muka bersama stake holder terkait tingkat kecamatan, kepala desa, tokoh agama dan masyarakat.Forum diskusi bertajuk Sahabat Curhat, kali ini dilaksanakan Polresta Sidoarjo di Kecamatan Gedangan, Rabu (31/7/2024) malam. Acara ini dihadiri Kapolresta Sidoarjo Kombes. Pol. Christian Tobing,

Selengkapnya

Peran Satgas Yonzipur 5/ABW Berikan Inovasi Pertanian dalam Mendukung Ketahanan Pangan


Otonomi | Rabu 31-07-2024, 23:51 WIB

Kapuas Hulu - Upaya meningkatkan ketahanan pangan, satgas pamtas RI-Malaysia Yonzipur 5/ABW mendorong kemandirian ekonomi masyarakat di wilayah perbatasan, pos Prumbang melaksanakan penanaman bibit jagung di lahan seluas 7500 meter persegi di desa Prumbang, Kecamatan Badau, Kabupaten Kapuas Hulu, Rabu (31/7/2024).Hal tersebut diungkapkan Dansatgas Pamtas RI-Malaysia Yonzipur 5/ABW Letnan Kolonel Czi Shobirin Setio Utomo, S.H. dalam keterangan tertulisnya di Makotis (Markas Komando Taktis) di

Selengkapnya

Kapolsek Dolok Merawan Berikan Himbauan Saat Sambang ke Kantor Desa Pabatu


Otonomi | Rabu 31-07-2024, 23:47 WIB

Tebing Tinggi - Kapolsek Dolok Merawan Polres Tebing Tinggi Iptu Herman Sentosa melaksanakan sambang ke Kantor Desa Pabatu Kecamatan Dolok Merawan Kabupaten Serdang Bedagai, Rabu (31/07/24).Dalam pelaksanaannya Kapolsek turut didampingi Camat Dolok Merawan, Wakapolsek Dolok Merawan Ipda Budianto Sinaga dan Bhabinkamtibmas Bripka M. Irfan Fadillah dengan menghimbau kepala desa agar menyampaikan kepada warganya supaya tidak main hakim sendiri bila menemukan pelaku kejahatan."Mari bersinergi

Selengkapnya

Pemkab Paluta Gelar Forum Konsultasi Publik


Otonomi | Rabu 31-07-2024, 23:40 WIB

Paluta - Pemerintah Kabupaten Padang Lawas Utara (Paluta) menyelenggarakan Forum Konsultasi Publik terkait layanan pada pembangunan Mal Pelayanan Publik di Lingkungan Pemkab Paluta, Rabu (31/7/2024).Kegiatan tersebut turut dihadiri Pj Bupati Paluta Patuan Rahmat Syukur Parlaungan Hasibuan, SSTP MM, Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Paluta Plh Sekretaris Daerah Paluta, para Asisten, Staf Ahli, Pimpinan OPD, Kabag, Camat se Paluta, Kepala Desa se- Kecamatan Padang Bolak dan Portibi,

Selengkapnya

Sampaikan Kemajuan Smart City Indonesia, Plh. Dirjen Bina Adwil Pimpin Delegasi di Laos


Otonomi | Rabu 31-07-2024, 23:05 WIB

Luang Prabang - Plh. Dirjen Bina Administrasi Kewilayahan, Kemendagri Dr. Drs. Amran, MT mewakili Dirjen Bina Administrasi Kewilayahan selaku National Representative (NR) memimpin delegasi Indonesia dalam Sidang Tahunan ke-7 ASEAN Smart City Network (ASCN) di Luang Prabang, Laos pada 30 Juli 2024.Adapun anggota Delegasi yang terdiri atas perwakilan Ditjen Bina Administrasi Kewilayahan, Kemendagri, Ditjen Kerjasama ASEAN Kementerian Luar Negeri, KBRI Laos, Chief Smart City Officer (CSCO)

Selengkapnya

Progres Rempang Eco-City, Sebanyak 154 KK Telah Bergeser ke Hunian Sementara


Otonomi | Rabu 31-07-2024, 22:22 WIB

Batam - Dalam dua hari terakhir, BP Batam kembali memfasilitasi pergeseran terhadap enam Kepala Keluarga (KK) yang terdampak rencana pembangunan Rempang Eco-City.Jumlah tersebut menambah total warga Rempang yang telah bergeser ke hunian sementara menjadi sebanyak 154 KK.Kepala Biro Humas Promosi dan Protokol BP Batam, Ariastuty Sirait menyampaikan, enam KK ini berasal dari Desa Sei Buluh, Desa Pasir Merah, Desa Mekar Sari dan Desa Sei Goba.Keenam KK tersebut, lanjut Ariastuty, memilih untuk

Selengkapnya

DPC HNSI Kota Tanjung Balai Gelar Deklarasi Dukung Pilkada Damai 2024


Otonomi | Rabu 31-07-2024, 18:31 WIB

Medan - Jelang tahapan pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak di tahun 2024, Dewan Pimpinan Cabang Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) Kota Tanjung Balai gelar deklarasi dukung Pilkada damai.Deklarasi dengan tema "Siap Menciptakan Situasi Kamtibmas Yang Aman Dan Kondusif Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024" tersebut dilaksanakan di Kantor DPC HNSI Kota Tanjung Balai, Jalan Gereja No. 67, Lingkungan III, Kelurahan Indra Sakti, Kecamatan Tanjung Balai Selatan, Kota Tanjung

Selengkapnya

AKP Osben Samosir: Masyarakat Dihimbau Agar Tidak Membuka Lahan dengan Cara Menbakar


Otonomi | Rabu 31-07-2024, 16:41 WIB

Tempuling, Inhil - Kapolsek Tempuling AKP OSBEN SAMOSIR S.H., turun ke lokasi kebakaran Lahan dan Hutan (Karlahut) turut serta dalam kegiatan pemadaman dan pendinginan yang terjadi di dusun suka jadi SK4 Desa Harapan Jaya Kecamatan Tempuling Kabupaten Indra Giri hilir (Inhil), selasa (30/7/2024).Turut hadir di lokasi yaitu:Kapolsek Tempuling AKP OSBEN SAMOSIR, S. H, Kades Harapan jaya EKO SUGISANTOSO, Humas PT. SRL ERIK LIPANDI, Bhabinkamtibmas Desa Harapan Jaya BRIPKA KUSUMA.N,  Bhabinsa

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Tidak Main-main, 80 Titik Kampanye Dikunjungi Danny-Azhar dalam Sepekan
02 Antisipasi Banjir, Personel Kodim 1306/Kota Palu dan Masyarakat Lakukan Normalisasi Sungai Bambasiang
03 Anak-Anak Kaboneri Sambut Gembira Papua Pintar Habema
04 PGRI Sumut, Hadiri Upacara Hari Kesaktian Pancasila
05 Kapolsek Tempuling, AKP Osben Samosir Pimpin Pengamanan Kampanye Dialogis
06 Ketua Umum RUBI Prof Dr Zudan Arif Fakrulloh Dorong Bangun Ekonomi Kreatif Lewat Bonsai
07 Babinsa Wonosegoro Sambangi dan Motivasi Warga Gilirejo
08 Tingkatkan Kualitas Organisasi, DPP IMMAN Gelar Kaderisasi
09 LKBH AMPI Deli Serdang Siap Berjuang untuk Masyarakat dan Dukung Kemenangan Asri Ludin
10 Mobil Ditarik Debt Collector BCA Finance Kebumen Saat Lagi Makan di Warung, Kini Dilaporkan ke Polisi
11 Lembaga Garda Indonesia Satu Minta Kejagung RI Ambil Alih Kasus Penggunaan Dana PEN Rp78 Miliar di Batubara
12 Sukseskan Peparnas XVII, 4.386 Atlet dan Ofisial Telah Tiba di Solo
13 Pertemuan Asri Tambunan dengan dr. Robert Komaria Optimisme Baru untuk Kesehatan dan Pendidikan Deli Serdang
14 Kemendagri Selenggarakan Training of Trainer Penginputan E-Walidata dan RPJPD SIPD RI
15 Polres Sragen Beri Kejutan di HUT TNI Ke-79, Letkol Inf Ricky Julianto Wuwung Terharu
16 PPPH Minta Polda Sumut Periksa Bimtek Kepala Desa Se-Paluta di Parapat dan Berastagi
17 Danramil Karangmalang dan Warga Dukuh Jaten Guyub Bangun Talud Jalan Kampung
18 Demi Bertemu Asri Ludin Tambunan dan M Boby Afif Nasution Rombongan Ibu-Ibu Rela Turuni Bukit
19 Lampu Solar Cell Marinir Habema Terangi Sokamu
20 Pengungkapan Kasus Narkoba di Polres Batubara Tahun Ini Alami Peningkatan
21 Kasad: Batalyon Penyangga Daerah Rawan Dukung Keamanan dan Percepatan Pembangunan
22 Kerja Nyata untuk Masyarakat, Edi-Hasan Tepat Pimpin Sumut 2024-2029
 
 
Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
© zoinnews.com