DPC Granat Pekanbaru Apresiasi Polda Riau Saat Pemusnahan Barang Bukti Tingkatkan Kamtibmas


Hukum | Kamis 29-12-2022, 17:26 WIB

Pekanbaru - Ketua DPC Granat Kota Pekanbaru Mulyadi Ranto Manalu SH MH melalui wakil ketua DPC Granat Kota Pekanbaru Ari Satria, SH Apresiasi Kapolda Riau usai gelar pemusnahan barang bukti hasil operasi penyakit masyarakat, Kamis (29/12/2022).Barang bukti yang dimusnahkan, terdiri dari 30 ribu botol minuman keras (Miras) berbagai merk, 73 KG narkotika jenis ganja dan 1.086 knalpot brong.Operasi penertiban bertujuan untuk menciptakan situasi Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) yang

Selengkapnya

TERSANGKA IMA JADI TAHANAN KOTA
Mantan Bupati Inhil Jadi Tersangka Korupsi


Hukum | Kamis 29-12-2022, 09:05 WIB

Pekanbaru - Kejati Riau menetapkan mantan Bupati Inhil Indra Mukhlis Adnan (IMA) dalam dugaan korupsi penyertaan modal BUMD PT Gemilang Citra Mandiri (GCM) yang merugikan negara  sebesar Rp1,15 miliar.  Kasipenkum Kejati Riau, Bambang Heri Purwanto menyebutkan, penetapan tersangka dilakukan setelah tim penyidik melakukan gelar perkara pernyertaan modal yang dilakukan tersangka IMA mulai dari tahun  2004, 2005 dan 2006. Bambang Heri Purwanto menjelaskan, peran IMA dalam

Selengkapnya

Diduga Langgar Aturan, Tronton Isi BBM Subsidi di SPBU Pelalawan


Hukum | Minggu 25-12-2022, 21:28 WIB

PELALAWAN -SPBU Nomor 14.284.**3 diduga lakukan pendistribusian BBM Solar Subsidi Tidak Tepat Sasaran, Kota Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan, Minggu (25/12/2022).   Kecurigaan tersebut muncul akibat adanya Truk bermuatan Batu Bara yang nekat tenggak mengantri dibarisan pengisian Solar Bersubsidi.   Biosolar (B30) merupakan salah satu jenis kelompok BBM bersubsidi. Dalam pendistribusiannya, tentu menyasar kepada masyarakat kelas ekonomi menengah kebawah.   Hal itu

Selengkapnya

Polda Metro Jaya Ungkap Motif Pembunuhan yang Dilakukan Oknum Pendeta Muda


Hukum | Jumat 21-10-2022, 16:49 WIB

Jakarta - Tim Subdit Jatanras Ditreskrimum Polda Metro Jaya menangkap pria berinisial R (36), pelaku pembunuhan wanita berinisial AY alias Icha (36), yang jasadnya ditemukan di kolong Tol Becakayu, Pondok Gede, Bekasi. Direktur Reskrimum Polda Metro Jaya Kombes Hengki Haryadi kepada wartawan, Rabu (19/10/2022) menyebutkan, pelaku yang merupakan rekan kerja korban merasa sakit hati."Dari hasil pemeriksaan terhadap tersangka, yang bersangkutan telah membunuh korban dengan motif tersangka sakit

Selengkapnya

GRANAT Pekanbaru Hadiri Pemusnahan Narkotika, Mulyadi: Selamatkan Keluarga


Hukum | Kamis 29-09-2022, 17:48 WIB

Pekanbaru - Ketua DPC GRANAT Kota Pekanbaru Mulyadi Ranto Manalu SH MH berserta tim hadiri pemusnahan barang bukti narkoba di Mapolda Riau, Kamis (29/9) siang. Kali ini, Ditresnarkoba Polda Riau dan Satresnarkoba Polres Dumai berhasil mengungkap  peredaran gelap narkotika jenis shabu 243.256 gram dan ekstasi 405.527 butir jaringan internasional. Barang bukti dengan jumlah fantastis tersebut dimusnahkan hari ini, dihadiri langsung oleh pihak BNN Riau, Kejaksaan Tinggi Riau, TNI-Polri

Selengkapnya

Mengaku di Intimidasi Oknum Polri, Orang Ini Ternyata Diduga Gelapkan Rp100 Juta


Hukum | Kamis 22-09-2022, 22:17 WIB

Pekanbaru - Sultan didampingi Kuasa Hukum Suardi SH MH dan rekan klarifikasi terkait dugaan teror dan intimidasi terhadap seorang warga Simpang Tiga, Kecamatan Bukit Raya, Kota Pekanbaru oleh Oknum Polisi. Sekaligus sampaikan duduk perkara dan membuat pengaduan ke Polda Riau, Kamis (22/9/2022). Seorang inisial RAD diberitakan sebelum mengaku sebagai korban intimidasi sehingga melalui kuasa hukum Gusri Putra Dodi SH MH dan Hafrizan Zulfa SH membuat laporan ke Bid Propam Polda Riau, Senin

Selengkapnya

Peredaran Barang Ilegal Diduga Marak di Pekanbaru Ibukota Provinsi Riau


Hukum | Selasa 20-09-2022, 00:21 WIB

Pekanbaru - Peredaran barang luar berupa laptop dan telepon genggam diduga ilegal marak di Pekanbaru.  Pekanbaru sebagai ibu kota Provinsi Riau dari 12 kabupaten dan kota ini disinyalir sebagai central bergeraknya barang impor dengan cara ilegal.  Beberapa pertokoan besar di Pekanbaru berdasarkan penelusuran dan informasi yang dihimpun turut sebagai penampung dan pemasar produk luar tersebut.  Berbagai macam merk barang elektronik berkualitas dengan harga yang lumayan

Selengkapnya

Tak Main-main, Polda Riau Terus Berperang Secara Masiv, Dalam 4 Hari Sita 203 Kg Sabu dan 404.491 Butir Ekstasi


Hukum | Senin 19-09-2022, 22:36 WIB

Pekanbaru – Keberhasilan Direktorat Reserse Narkoba (Ditnarkoba) Polda Riau bersama Direktorat Intelkam dan Polres Dumai bekuk komplotan narkoba bersama barang bukti 203 kilogram sabu dan 404.491 butir pil ekstasi dalam kurun waktu 4 hari saja (11-14 September 2022). Peristiwa kali ini merupakan prestasi terbesar yang diraih Polda Riau dalam pengungkapan kasus narkoba. Kapolda Riau Irjen M Iqbal didampingi Dir Narkoba, Dir Intelkam, Kabid Humas, Kabid Propam dan Kapolres Dumai pada

Selengkapnya

Bukan Dibunuh Tetapi Bunuh Diri Mengenai Wanita Tewas Dimobil DPRD Riau


Hukum | Jumat 16-09-2022, 22:44 WIB

Pekanbaru - Polresta Pekanbaru gelar konferensi pers terkait penyelidikan kematian wanita PNS bernama Fitria Yulisunarti di basemen DPRD Riau, Jumat (16/9/2022. Kapolresta Pekanbaru Kombes Pria Budi menyatakan Fitria yang ditemukan tak bernyawa di dalam mobil Daihatsu Terios pada Sabtu lalu (10/9/2022) meninggal dunia karena bunuh diri. “Berdasarkan hasil penyelidikan kami selama tujuh hari, korban murni bunuh diri,” kata Kombes Pria Budi di kantornya, Jumat

Selengkapnya

Wira Arya Permadi SH, Jadi Narasumber Pencegahan Tindak Pidana ITE


Hukum | Rabu 14-09-2022, 21:31 WIB

Pekanbaru - Advokat Wira Arya Permadi SH dari kantor Hukum MA dan Rekan jadi narasumber pada segmen Riau Gemilang di TVRI, Selasa (13/9/2022).Wira yang dikenal sebagai Praktisi Hukum dari Pekanbaru dipercaya menyampaikan materi di TVRI Riau dengan Tema: Pencegahan Tindak Pidana Dalam Undang-Undang Informasi Teknologi Elektronik (UU ITE).Selanjutnya ia menyampaikan beberapa hal terkait perkembangan UU ITE."Secara historis terlahir dari Konvensi Hukum Internasional tentang Kejahatan Siber," kata

Selengkapnya

KPK Tahan Bupati Mimika Eltinus Omaleng Atas Dugaan Tindak Pidana Korupsi Pembangunan Gereja


Hukum | Kamis 08-09-2022, 17:37 WIB

Jakarta - KPK menahan Bupati Mimika Eltinus Omaleng terkait dugaan tindak pidana korupsi (TPK) pembangunan gereja Kingmi Mile 31 tahap 1 tahun anggaran 2015.Dilansir detikcom, Kamis (8/9) pukul 16.15 WIB, Eltinus turun dari ruang pemeriksaan. Dia dikawal menuju ruang konferensi pers untuk diumumkan status penahanannya.Kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri mengatakan, Eltinus bakal ditahan selama 20 hari ke depan di Rumah Tahanan (Rutan) KPK. Eltinus dijemput paksa oleh penyidik KPK saat berada di

Selengkapnya

SPTI Beberkan Dugaan Pelaku Pungli Sesungguhnya


Hukum | Rabu 07-09-2022, 17:35 WIB

Pekanbaru - Sekertaris DPC FSPTI Kota Pekanbaru Imelda Syamsi cerita persoalan buruh di PLTU Tenayan Raya, Rabu (7/9/2022).Imelda menyampaikan beberapa keluhan terkait dua orang anggota Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Federasi Serikat Pekerja Transportasi Indonesia (F-SPTI).Sebelumnya, dua orang dari pihaknya (SPTI-Red) yaitu, Indra Jaya selaku Ketua Pimpinan Unit Kerja (PUK) kawasan industri Tenayan Raya dan Erwin Sihombing sebagai Waka DPC SPTI Kelompok B dijemput oleh pihak kepolisian."Kami

Selengkapnya

Timsus Polri Dalami Keterlibatan 3 Kapolda Bantu Sebar Cerita Versi Ferdy Sambo


Hukum | Senin 05-09-2022, 23:49 WIB

Jakarta - Tim khusus besutan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mendalami dugaan keterlibatan tiga Kapolda di kasus Ferdy Sambo terkait tewasnya Brigadir J. Hal ini disampikan Kepala Divisi Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo, "Timsus sudah mendapatkan informasi dugaan keterlibatan tiga Kapolda  terkait masalah kasus FS," ujar Dedi, Senen (5/9/2022).Terkait tindak lanjut informasi tersebut, Dedi mengaku masalah tersebut sudah ditangani Tim Khusus yang dibentuk Kapolri."Pemeriksaan tiga

Selengkapnya

Ngeri! 3 Tahun Fasum dan Fasos Perumahan BLR Diabaikan Developer PT GAP


Hukum | Kamis 01-09-2022, 11:39 WIB

Pekanbaru - Warga keluhkan jalan akses dan fasilitas perumahan Budi Luhur Regency (BLR) di abaikan hampir 3 tahunan.Kejadian tersebut dikatakan telah membawa kesengsaraan dan kerugian pada warga.Mulai dari tak adanya penerangan lampu juga akses jalan yang rusak dipenuhi lumpur karena tak kunjung di semenisasi."Kalau saya yang paling penting itu jalan masuk, saya sendiri sudah 2 tahun sejak akad tinggal disini tak ada perubahan," kata Febri seorang warga perumahan BLR jalan Budi Luhur RT.001 RW

Selengkapnya

Mahkamah Konstitusi Tolak Judicial Review UU Pers, Memperkuat Konstitusional Dewan Pers


Hukum | Rabu 31-08-2022, 19:42 WIB

JAKARTA - Mahkamah Konstitusi (MK) mengadili permohonan uji materi atau judicial review tentang Undang-undang Nomor 40 Tahun 1999 tentang Pers di Jakarta, Rabu (31/8/2022). Dalam keputusannya MK menolak gugatan uji materiil UU Pers tersebut."Menolak permohonan pemohon untuk seluruhnya," kata Ketua MK Usman Anwar, yang memimpin sidang.Dengan demikian permohonan uji materiil terhadap UU Pers itu pun gugur. MK membantah beberapa argumen yang diajukan pemohon. Tudingan, bahwa hanya Dewan

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Pertemuan Asri Tambunan dengan dr. Robert Komaria Optimisme Baru untuk Kesehatan dan Pendidikan Deli Serdang
02 Kemendagri Selenggarakan Training of Trainer Penginputan E-Walidata dan RPJPD SIPD RI
03 Polres Sragen Beri Kejutan di HUT TNI Ke-79, Letkol Inf Ricky Julianto Wuwung Terharu
04 PPPH Minta Polda Sumut Periksa Bimtek Kepala Desa Se-Paluta di Parapat dan Berastagi
05 Danramil Karangmalang dan Warga Dukuh Jaten Guyub Bangun Talud Jalan Kampung
06 Demi Bertemu Asri Ludin Tambunan dan M Boby Afif Nasution Rombongan Ibu-Ibu Rela Turuni Bukit
07 Lampu Solar Cell Marinir Habema Terangi Sokamu
08 Pengungkapan Kasus Narkoba di Polres Batubara Tahun Ini Alami Peningkatan
09 Kasad: Batalyon Penyangga Daerah Rawan Dukung Keamanan dan Percepatan Pembangunan
10 Kerja Nyata untuk Masyarakat, Edi-Hasan Tepat Pimpin Sumut 2024-2029
11 Polsek Tempuling Bersama Panwascam Sosialisasi Pengawasan Partisipatif Netralitas Pilkada 2024
12 Buka IMX 2024 Bersama Menteri Perindustrian, Bamsoet Dorong Peningkatan Industri Modifikator Indonesia
13 Dandim Boyolali Pimpin Doa Bersama dalam Rangka HUT Ke-79 TNI
14 Orasi di FK USK, Pj Gubernur Safrizal: 25% Anak-anak Indonesia Bercita-Cita Jadi Dokter
15 Satgas Yonif 642/Kps Bersama Dinas Kesehatan dan Masyarakat Laksanakan Senam Bersama
16 Peduli, Pj. Walikota Tebing Tinggi Kunjungi Anak Putus Sekolah di Kelurahan Karya Jaya
17 Tidak Ada Ampun Bagi ASN Pelanggar Pemilu di Pasaman, Gakumdu Terapkan Wilayah 'Zero Tolerensi'
18 Sertu Heriyanto Bantu Masyarakat Pasang Paving Blok Jalan di DusunTegalombo
19 Ingin Masyakarat Nilai Kualitas Pemimpinnya, Tim Danny-Azhar Soroti Jadwal Debat Dibatasi
20 Kemendagri Minta Pemda Betul-Betul Pahami Perkembangan Inflasi
21 Front komunitas Indonesia Satu Madina Nilai Bawaslu Chaotic
22 Meminimalisir Imbas Bencana, Pj Gubenur Aceh Bentuk Kencana di Setiap Kecamatan
 
 
Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
© zoinnews.com